Tumbler + Mug Lucu
Tumbler dan mug lucu bisa menjadi rekomendasi kado untuk sahabat perempuan murah tapi berkesan. Agar lebih spesial, mug dan tumbler-nya bisa di-custom, seperti menulis nama atau mencantumkan lukisan wajah teman kamu.
Jika kamu tahu teman perempuan kamu suka masak, maka memberikan set alat masak adalah ide yang cemerlang. Terlebih jika kamu tahu alat masak incaran dia. Pasti dia akan senang sekali menerimanya.
Set seprai atau bed cover
Kado ini gak hanya estetik, tetapi juga menunjang kenyamanan pasangan pengantin baru. Pilihlah set seprai atau bed cover dengan kualitas bahan yang baik serta warna atau motif netral agar sesuai dengan berbagai gaya interior kamar.
Jika kamu punya budget lebih, kamu juga bisa membelikan mereka set yang lebih berkualitas dan mahal. Atau, kamu juga bisa memilih untuk melakukan personalised set seprai dan bed cover dengan inisial nama mereka, membuat kado lebih personal.
Tanaman hias sedang menjadi tren sebagai hadiah pernikahan. Tanaman seperti succulent atau monstera mudah dirawat dan bisa menjadi elemen dekorasi yang mempercantik rumah mereka. Tanaman ini juga memiliki nilai simbolis sebagai lambang kehidupan dan pertumbuhan.
Kalau kamu mau lebih ekstra, kamu juga bisa memilih tanaman dengan pot yang memiliki desain bagus. Dijamin, kado ini pastinya cocok buat teman kerja yang merupakan plant parents!
Tips Memilih Kado untuk Teman Wanita
Agar tidak salah pilih kado untuk sahabatmu di kantor, sebaiknya kamu simak dulu tips di bawah ini.
Baca Juga: 20 Ide Kado Valentine untuk Teman Kantor yang Unik dan Berkesan
Bantal sofa atau throw blanket
Bantal sofa atau selimut yang nyaman bisa memberikan sentuhan cozy di ruang tamu mereka. Pilihlah desain yang chic dan stylish, sehingga gak hanya fungsional, tetapi juga mempercantik dekorasi rumah.
Hadiah ini juga memiliki manfaat praktis yang penting. Selimut yang nyaman bisa digunakan saat mereka menonton film di malam hari atau saat cuaca dingin, sementara bantal sofa memberikan dukungan tambahan dan meningkatkan kenyamanan saat duduk. Pilihlah bahan yang lembut namun tahan lama, seperti beludru atau wol, untuk memastikan bahwa bantal dan selimut gak hanya terlihat bagus, tetapi juga nyaman digunakan.
Paket langganan streaming
Berikan kenyamanan hiburan dengan berlangganan layanan streaming film. Ini adalah hadiah praktis yang memberikan hiburan tanpa batas, cocok untuk pasangan yang suka bersantai di rumah sambil menonton film atau membaca.
Kado ini juga cocok untuk mereka yang hobi menonton film di rumah, terutama saat me-time. Selain praktis, hadiah ini juga memberikan fleksibilitas dalam hal pilihan hiburan. Dengan langganan streaming, mereka bisa menonton film favorit, mengikuti serial yang sedang trending, atau mengeksplorasi genre baru tanpa perlu khawatir tentang biaya tambahan per film atau episode.
Hampers Untuk Hadiah Ulang Tahun Buat Cewek Kado Ultah Wanita Kelulusan Graduation Wedding Anniversary
Gift Box Hadiah Ulang Tahun Perempuan Kado Surprise Untuk Cewek Spesial Ultah
KADO UNTUK PACAR ULTAH ANNIV ULANGTAHUN HADIAH CEWEK DOMPET JAM BONEKA LUCU KADOBOX UNIK NEMBAK CWEK HAMPERS KADO MURAH UNTUK PASANGAN TERSAYANG
Medali Wisuda Custom Nama dan Foto Hadiah Kalung Kado Ulang Tahun Anniversary Ultah untuk Pacar Sahabat Teman
Kado Box Foto Polaroid Hadiah Anniversary Ulang Tahun Ultah untuk Pacar Cewek Cowok
KADO UNTUK CEWEK - HADIAH ULANG TAHUN - KADO ULTAH
Boneka Mini Teddy Bear Warna Krem cocok untuk buket bunga souvenir kado ultah
FOR HIM - Paket kado untuk cowok - Kado ultah anniversary wisuda bingkisan suami parfum tumbler - Stiletto Living
Cooking Time - Paket Apron Glove Set (Kado Hampers/Ultah Ulang Tahun/Bingkisan untuk Ibu Mertua/Guru/Orangtua)
Kado Ulang Tahun Pria Hadiah Ultah Cowok Kejutan Spesial Wisuda Kelulusan Bingkisan Untuk Acara Pernikahan Kado Unik Anniversary Cowok Pria
Memberikan kado pernikahan untuk teman kantor bisa jadi tricky karena membutuhkan banyak pertimbangan. Di satu sisi, kamu ingin memberikan sesuatu yang berkesan tanpa terlihat terlalu berlebihan, namun di sisi lain, kamu tentu berharap kado tersebut bisa bermanfaat dan sesuai dengan selera mereka.
"Jika kamu tidak mengenal pasangan dengan baik, seperti mungkin kamu adalah rekan kerja atau teman dari orangtua pasangan tersebut, tidak perlu mengeluarkan uang lebih banyak. Namun, jika kamu mengenal pasangan tersebut dengan baik, adalah hal wajar untuk memberi kado yang lebih mahal," tutur Elaine Swann, Pakar gaya hidup dan etiket terkemuka, dikutip Brides.
Namun, di sisi lain, kamu juga perlu menyesuaikan kado tersebut dengan hubungan profesional yang tetap santai. Apalagi, memilih kado untuk pasangan yang mungkin kamu kenal lebih akrab di lingkungan kerja daripada kehidupan pribadi, bisa jadi tantangan tersendiri. Nah, jika kamu sedang mencari-cari kado pernikahan yang cocok untuk teman kantor, berikut ide yang bisa jadi rekomendasi karena mudah dicari!
Gift card atau voucher belanja
Kalau kamu bingung dengan preferensi mereka, voucher belanja atau gift card adalah solusi aman. Mereka bisa menggunakan voucher tersebut untuk membeli barang yang benar-benar mereka butuhkan atau inginkan.
Selain praktis, kado ini juga sangat fleksibel, cocok buat kamu yang bingung memberikan kado pernikahan bagi teman kantor. Namun, pastikan juga bahwa voucher atau gift card yang kamu beli memiliki jangka waktu panjang dan dekat dengan daerah tempat mereka tinggal.
Lilin Aromaterapi
Memberikan momen relaks, menenangkan, dan wangi akan menjadi alasan utama kenapa kamu perlu memberikan kado berupa set lilin aromaterapi ke sahabat perempuan kamu.
Jika teman kamu sehari-hari selalu menenteng gelas kopi, maka ini akan menjadi kemudahan untuk kamu memiliki kado untuknya. Berikan voucher kopi di suatu kedai kopi favoritnya selama seminggu atau rentang waktu tertentu. Dijamin, dia akan sangat senang.
Tidak suka kopi, tetapi suka ngeteh. Jika itu adalah teman kamu, maka memberikan set alat minum teh lengkap adalah ide yang sangat oke untuk dilakukan.
Baca juga: 30 Ide Kado Ulang Tahun untuk Cowok yang Bermanfaat
Ide kado yang tak kalah menarik adalah memberikan tanaman hias. Kado ini cocok kamu berikan pada teman yang punya hobi merawat tanaman di rumah.
Ide kado untuk teman kantor wanita yang satu ini bisa jadi sharing ide yang oke dengan teman lainnya. Kamu bisa membelikan hairdryer sedangkan yang lain memberikan set produk untuk hair care.
Kamu tahu jika teman kamu suka dandan tetapi produk make up-nya sudah sangat banyak jadi kamu bingung ingin membelikan produk make up yang mana? Eits, tidak perlu bingung. Kamu belikan saja make up storage-nya.
Diffuser akan sangat berguna untuk membuat ruangan menjadi lembab dan wangi. Inilah mengapa diffuser menjadi ide kado yang bermanfaat untuk teman kamu.
Siapa sih yang tidak suka liburan? Terlebih jika biayanya ditanggung oleh orang lain. Jika kamu merasa teman kamu kurang liburan, kamu bisa nih kasih voucher liburan untuk dia. Jangan lupa, kalau bisa sekalian bujuk bos untuk memberikan cuti pada temanmu, ya.
Itulah 30 rekomendasi kado untuk teman kantor wanita yang bisa kamu berikan di berbagai momen. Baca terus blog KitaLulus untuk mendapatkan informasi menarik lainnya seputar dunia kerja.
Belanja di App banyak untungnya:
Belanja di App banyak untungnya:
Hampers skincare atau bodycare
Sebagai pilihan kado pernikahan yang unik dan praktis, hampers berisi barang-barang perawatan diri bisa jadi ide yang sangat menarik. Hampers ini dapat mencakup berbagai produk seperti sabun mandi, sampo, parfum, hingga produk skincare yang membantu pasangan baru menjaga kebugaran dan penampilan mereka. Dengan berbagai pilihan produk yang dapat dipilih, hampers ini menawarkan sentuhan personal yang bermanfaat dalam rutinitas harian mereka.
Saat ini, gak sulit untuk menemukan hampers perawatan diri yang sudah dikemas dengan cantik dan siap diberikan sebagai hadiah. Banyak toko kini menawarkan paket hampers yang telah disusun dengan baik dalam kotak yang elegan, sehingga kamu bisa memilih dari berbagai pilihan sesuai dengan selera dan kebutuhan.
Itulah rekomendasi kado pernikahan untuk teman kerja yang baru saja menikah. Dengan rekomendasi di atas, kamu bisa menyesuaikan kembali kado dengan kebutuhan dan kesukaan teman kantor. Semoga membantu, ya!
Baca Juga: 15 Kata-Kata untuk Kado Pernikahan yang Berkesan
Belanja di App banyak untungnya:
Belanja di App banyak untungnya:
Apakah kamu sedang bingung mencari kado untuk teman kantor wanita yang ulang tahun, mendapatkan promosi, atau mungkin resign? Tenang, kamu sedang membuka artikel yang tepat karena KitaLulus telah merangkum 30 rekomendasi kado untuk sahabat perempuan yang murah tapi berkesan.
Cek selengkapnya di bawah ini, ya!
Perlengkapan mandi atau spa set
Perlengkapan mandi seperti bath bomb, sabun aromaterapi, atau spa set yang mewah bisa memberikan pengalaman relaksasi di rumah. Ini adalah hadiah yang cocok untuk pasangan yang menikmati waktu santai setelah kesibukan sehari-hari.
Hadiah ini sangat ideal bagi pasangan yang introver dan lebih memilih self-care, serta menikmati momen istirahat bersama di rumah. Kamu bisa memilih aroma yang populer seperti lavender untuk efek relaksasi, eucalyptus untuk menyegarkan, atau rose untuk sentuhan romantis.